Laporan kejadian berdasarkan prinsip citizen journalism.
Kamis, April 24, 2008
Jumatan dan Para Peminta-minta
Pemandangan semacam ini jamak dijumpai hampir di setiap masjid. Setiap usai sholat Jumat, para pengemis duduk berjajar, menunggu belas kasih para jemaah yang berbondong bubar. Foto diambil Jumat, 18 April, di sebuah pelataran mesjid di kawasan Pejompongan Jakarta Pusat. (FOTO: BEJO)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar